Dari Sisi kamer, patut di acungi jempol karena bisa merekam video dengan 1080 P untuk kamera belakang dan 720 P di kamera depan.
Kemampuan sensori 3D dapat dilakukan berkat Sensor Gyro yang sudah tertanam di dalam EVERCOSS One X, sehingga smartphone ini dapat memainkan aplikasi 3D yang tersedia di Google Play store. Fitur yang lebih dikenal dengan sebutan Virtual Reality (VR) ini melalui EVERCOSS One X dapat dilakukan debgan menggunakan alat tambahan, yaitu Cardboard.
Fitur kamera Photosphere, Photoblur juga suadh tersedia di aplikasi kamera sehingga menambah kreatifitas dalam pengambilan gambar.
Untuk security ada fitur smart lock (silahkan baca postingan sebelumnya) yang memudahkan dalam hal keamanan smartphone Anda.
Sedangankan harga berkisar di angka 1 juta'an, Evercoss sendiri menyatakan masih memproduksi EVERCOSS One X dan kemungkinan (Menurut penulis) akan di kembangkan sendiri oleh Evercoss untuk seri selanjutnya.
Foot note :
- http://tekno.kompas.com/read/2015/05/13/12054847/Evercoss.Masih.Semangat.Garap.Android.One
- http://inet.detik.com/read/2015/05/12/180325/2913371/317/ponsel-murah-pun-bisa-jelajahi-dunia-virtual-reality
- http://www.cnnindonesia.com/teknologi/20150512151651-185-52816/virtual-reality-bisa-jalan-di-android-satu-jutaan/
- http://teknologi.news.viva.co.id/news/read/625145-ponsel-lokal-ternyata-bisa-mainkan-virtual-reality
- http://autotekno.sindonews.com/read/1000760/122/ini-spesifikasi-evercoss-one-x-1431492959
- http://autotekno.sindonews.com/read/1000390/122/evercoss-one-x-berteknologi-3d-rp1-jutaan-1431423801
- http://www.tabloidpulsa.co.id/news/21294-menjajal-fitur-menarik-di-evercoss-one-x
- http://selular.id/device/smartphone/2015/05/ini-kelebihan-lain-evercoss-one-x/